Deskripsi
Pakan Lolohan lovebird yang bagus sangat diperlukan untuk anakan burung untuk mencukupi kebutuhan nutrisi yang dibutuhkan selama masa pertumbuhan, karena anakan burung memerlukan asupan nutrisi yang maksimal dan lengkap.
kegunaan NutriCG bukan hanya untuk meloloh burung Lovebird saja akan tetapi bisa digunakan sebagai pakan lolohan semua jenis anakan burung paruh bengkok yang lainnya seperti Parkit, Falk, Sun Conure, Nuri, Bayan, Betet, Kakatua , dll. dan bisa juga untuk meloloh anakan burung Finch / Pemakan biji-bijian : Kenari, Sanger, Blackthroat, Mozambik, Red siskin dll. Pakan yang bagus adalah pakan yang mudah di cerna / di serap secara keseluruhan oleh anakan burung atau makanan yang tidak mengumpal / mengeras.
Manfaat Nutricg :
– Anakan Burung Lovebird Lebih Sehat
– Lebih cepat besar.
– Mata lebih jernih
– Memperkuat tulang anakan burung.
– Bulu lebih rapi dan mengkilap,
– Mudah dicerna dan tidak ngendap di tembolok
– Masa transisi lepas loloh lebih cepat dan mudah.
Kandungan NutriCG Reguler :
– Protein : 20.80%
– Carbohydrates : 13.1%
– Fat : 7.3%
– Vitamins. : A, B1, B2, B6, B12, C
– Minerals. : Ca, P, Na, Cu, Zn, Mg
Sifat NutriCG :
Tepung NutriCG Jika sudah diseduh dan di diamkan selama beberapa menit akan mempunyai sifat MENCAIR. Nah ! sehingga akan mudah di cerna oleh anakan burung, sifat ini tidak dimiliki oleh produk yang lainnya.
DIJAMIN TIDAK MENGENDAP
Ulasan
Belum ada ulasan.